Selamat Datang di website Pengadilan Negeri Tanjung. Website ini dilengkapi akses difable. Silahkan anda block tulisan dan klik aykon speaker untuk mendengarkan   Click to listen highlighted text! Selamat Datang di website Pengadilan Negeri Tanjung. Website ini dilengkapi akses difable. Silahkan anda block tulisan dan klik aykon speaker untuk mendengarkan Powered By GSpeech
  • +6285347848880
  • +6285347848880
  • This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.
  • Senin-Jumat 08:00 - 16:30

Namanya pohon Zona Integritas Pengadilan Negeri Tanjung.

Star InactiveStar InactiveStar InactiveStar InactiveStar Inactive
 

Mari kita tanam sebuah pohon.
Namanya pohon Zona Integritas.
Gali tanah yang dalam, biarlah sampai berpeluh dan melepuh.
Akar pohon ini harus menancap kuat.
Kita sebut akar itu semangat berubah.
Semangat itulah yang mendasari tumbuhnya batang yang kokoh. Kenapa kokoh ?
Karena kesatuan perubahan pola pikir, pola sikap dan pola tindak terkandung di dalamnya.
Menyatu, bukan sendiri-sendiri.
Dari batang kokoh itu akan ada enam dahan yang kita namakan manajemen perubahan, penataan tatalaksana, penataan sistem manajemen SDM, penguatan pengawasan, penguatan akuntabilitas kinerja, dan penguatan kualitas pelayanan publik.
Sedikit demi sedikit, daun-daun akan muncul sebagai indikator hasil kerja keras kita.
Indikator terwujudnya pemerintahan yang bersih dan bebas KKN serta peningkatan kualitas pelayanan publik kepada masyarakat.
Semakin rimbun daunnya, semakin teduh kita bernaung di bawahnya.
Kelak bunga dan buahnya akan dinikmati bersama masyarakat.
Bunganya bernama Wilayah Bebas dari Korupsi dan buahnya adalah Wilayah Birokrasi Bersih Melayani.


#ptbanjarmasin
#ditjenbadilum
#humasmahkamahagung
#kemenpanrb
#rbkunwas
#pntanjung
#humaspntanjung


Click to listen highlighted text! Powered By GSpeech