Selamat Datang di website Pengadilan Negeri Tanjung. Website ini dilengkapi akses difable. Silahkan anda block tulisan dan klik aykon speaker untuk mendengarkan   Click to listen highlighted text! Selamat Datang di website Pengadilan Negeri Tanjung. Website ini dilengkapi akses difable. Silahkan anda block tulisan dan klik aykon speaker untuk mendengarkan Powered By GSpeech
  • +6285347848880
  • +6285347848880
  • This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.
  • Senin-Jumat 08:00 - 16:30

Webinar Internasional HUT Ke-69 PP IKAHI

Star InactiveStar InactiveStar InactiveStar InactiveStar Inactive
 
(Kamis/17/03/2022)
Hari ini bertempat di Ruang Command Center Pengadilan Negeri Tanjung, para Hakim Pengadilan Negeri Tanjung mengikuti Webinar Internasional HUT Ke-69 PP IKAHI.

Dimana pada kegiatan Webinar Iinternasional kali ini diadakan Kerjasama IKAHI dengan USDOJ UPDAT Dengan tema "Peran Sumber Daya Manusia dan Teknologi Informasi Untuk Mewujudkan Peradilan Modern Dalam Perspektif Lintas Negara".

Dalam Pembukaan Seminar Internasional dalam Rangka HUT IKAHI ke-69 kali ini, Ketua Mahkamah Agung RI YM Bapak Prof. Dr. H.M. Syarifuddin, S.H., M.H., menyampaikan bahwa teknologi saat ini tidak ubahnya seperti senjata pamungkas, barangsiapa yang menguasai teknologi, maka ia akan menguasai dunia, hal itu sudah menjadi fakta yang tidak terbantahkan, bahwa teknologi memegang peranan di hampir semua lini kehidupan, tidak terkecuali juga di bidang penegakan hukum.

Salam Semangat, Salam Integritas.

#pntanjung
#humaspntanjung
#pntanjungharat
#pntjgharat
#ditjenbadilum
#humasmahkamahagung
#kemenpanrb
#rbkunwas
#pntanjung2022

Click to listen highlighted text! Powered By GSpeech