Tanjung, 20 Januari 2021 - Hakim Pengadilan Negeri Tanjung Agrina Ika Cahyani, S.H. menghadiri Acara Pelantikan Pengurus Lembaga Pengembangan Pesta Paduan Suara Gerejawi (LPPD) Kabupaten Tabalong.
Acara dimulai pukul 09.30 WITA bertempat di Pendopo Bersinar Pembataan Tanjung, pelantikan dipimpin langsung oleh Bupati Tabalong H. Anang Syakhfiani, M.Si.
#pntanjung
#humaspntanjung
#pntanjungharat
#humasmahkamahagung