Jumat, tanggal 25 Oktober 2019 Pengadilan Negeri Tanjung melaksanakan Closing asesmen internal yang dilaksanakan pada pukul 16.00 wita , Kegiatan tersebut dihadiri seluruh Pegawai Pengadilan Negeri Tanjung , asesmen internal dilaksanakan untuk mempersiapkan Surveilen yang akan diadakan dalam waktu dekat.
Closing Meeting Asesmen Internal APM Pengadilan Negeri Tanjung Kelas II
- Super User
- Kegiatan Pengadilan
- Hits: 499