
(Jumat, 26 Januari 2024)
Panitera Muda Pidana Pengadilan Negeri Tanjung, Bapak H.M. Noryadi, S.H. mewakili Pimpinan Pengadilan Negeri Tanjung menghadiri kegiatan Pemusnahan Barang Bukti Narkoba bersama Polres Tabalong, dimana kegiatan ini dilaksanakan di Aula Tatag Trawang Tungga Polres Tabalong. Adapun pemusnahan barang buktinya berupa 30 bungkus plastik yang berisi sabu-sabu seberat 126,1 gram disita dari tiga orang pelaku untuk dimusnashkan.


Salam Semangat, Salam Integritas.
#humasmahkamahagung
#humaspntanjung2024
#pntanjungharat
#ditjenbadilum
#pntanjung
#pntjgharat
#rbkunwas
#wbbm
#wbk