Selamat Datang di website Pengadilan Negeri Tanjung. Website ini dilengkapi akses difable. Silahkan anda block tulisan dan klik aykon speaker untuk mendengarkanClick to listen highlighted text!Selamat Datang di website Pengadilan Negeri Tanjung. Website ini dilengkapi akses difable. Silahkan anda block tulisan dan klik aykon speaker untuk mendengarkanPowered By GSpeech
(Senin, 11 September 2023) Ketua Pengadilan Negeri Tanjung, Ibu Nyoman Ayu Wulandari, S.H., M.H. bersama jajaran Forkopimda Kab. Tabalong mengikuti kegiatan Kunjungan Kerja (KUNKER) Dalam Rangka Proses Monitoring dan Evaluasi Penyelenggaraan Layanan Publik Serta Menyerap Aspirasi Yang Berkembang di Masyarakat. Pada kegiatan ini juga Ketua Pengadilan Negeri Tanjung berkesempatan untuk menyampaikan beberapa inovasi layanan yang ada di Pengadilan Negeri Tanjung yang dapat digunakan oleh masyarakat.
Dimana kegiatan ini berlangsung di Halaman Kantor Desa Kaong Kec. Upau, kab. Tabalong.
Dalam Kunjungan Kerja kali ini, diadakan juga pasar murah, pertunjukan seni daerah, penyerahan bantuan sosial dan bantuan stunting, serta makan siang bersama seluruh unsur tamu undangan yang hadir.